18 October 2015

cara mempercepat kinerja android


Cara Mempercepat Kinerja Android

Moderasi Aplikasi

Inilah cara mempercepat kenerja android yang pertama. Ponsel android bersifat multitasking atau dengan kata lain kita dapat menjalankan beberapa aplikasi dengan bersamaan. Inilah salah satu penyebab mengapa android kita terasa lambat. Solusinya dalah dengan mematikan aplikasi yang berjalan secara manual. Caranya pilih menu pengaturan – aplikasi – kemudian pilih running service. Disana ada beberapa aplikasi yang sedang berjalan, lalu anda bias mematikannya secara manual.

Advance Task Killer

Jika cara diatas lumayan ribet, anda bias menggunakan cara yang lebih mudah dan cepat yaitu dengan menggunakan aplikasi Advance Task Killer. Saat aplikasi ini dibuka anda akan disuguhi berbagai aplikasi yang sedang berjalan. Kemudian anda dapat mematikan aplikasi tersebut dengan sekali klik. Jika tidak mau repot, kita bias mengaktifkan menu auto killer.

App 2 Sd

Jika memori internal kita penuh, kinerja android juga ikut melambat. Cara mempercapat kinerja android selanjutnya adalah dengan menginstall App 2 Sd. Seperti namanya, aplikasi ini berfungsi untuk menepatkan aplikasi yang kita install ke memori eksternal.

 

Sekian dulu kawan, thanks sudah berkunjung.

No comments:

Post a Comment